Bagaimana Kami Mendapat Beasiswa ke Luar Negeri? khususnya Rusia?
By rani sabtelasari - 9:38 PM
Disini, saya mau
menceritakan tentang bagaimana saya bisa mengetahui dan mendapat Beasiswa dari Pemerintah Rusia tahun 2017 ini.
Kami
mendapat info pembukaan Beasiswa Pemerintah Rusia dari teman suami saya yang
kebetulan adalah seorang dosen. Kami baru tahu bahwa ada beasiswa yang datang dari
pemerintah Rusia untuk Indonesia. Dan yang terpenting adalah beasiswa ini tidak mewajibkan pelamarnya untuk memiliki sertifikat TOEFL. Karena bahasa yang dipakai di Rusia adalah Bahasa Rusia bukan Bahasa Inggris.
Tadinya sih... saya kurang
berminat, karena bahasanya yang sama sekali saya tidak mengerti dan Rusia...?? Saya gak pernah terpikir untuk melanjutkan kuliah ke Negara
Rusia, negara yang dulunya terkenal sebagai Negara komunis.
Namun, suami saya mengajak saya untuk ikut serta beasiswa ini, kalo bisa berdua ke luar negeri kan suatu kenikmatan sendiri bagi dia dan saya juga sih hehe...
Akhirnya akhir bulan Februari tahun 2017, 5 hari sebelum penutupan pendaftaran, saya bersama